Kunjungan KMH dan Fopsyl ke SLB -YPAC, Semolowaru
Posted in 4. Kegiatan Khusus by Komunitas Mata Hati
Salah satu kegiatan rutin Komunitas Mata Hati (KMH) adalah kunjungan dan performance untuk memberikan kontribusi pada kegiatan sosial. Bersama Fopsyl (Forum of Psychology Learning dari lingkungan Mahasiswa Psikologi – IAIN), didukung juga dari Unesa, Ubaya dan Akademi Gizi, Surabaya ke SLB (Sekolah Luar Biasa) pada Yayasan Pendidikan Anak Cacat (YPAC) , Semolowaru, pada tanggal 11 Agustus 2012 Berikut foto-foto kegiatan pada SLB dan YPAC di Semolowaru, Surabaya: Lat operet […]
Acara Buka Bersama di rumah Anggi-KMH
Posted in 4. Kegiatan Khusus by Komunitas Mata Hati
Untuk keakraban dan silaturahmi antar pengurus KMH, atas prakarsa Anggi & ibu/keluarganya, diadakan acara bukber di rumah Anggi jl. Gayungsari. Selain menambah keakraban diantara pengurus KMH, juga hadir pengurus Fopsyl, yaitu mahasiswa-mahasiswa fak. Psikologi- IAIN, yang selama ini banyk men-support kegiatan dan aktivitas Komunitas Mata Hati (KMH).